all this is the result of my writing. result of inspiration, as stipulated in the paper

Puisi Tentang Ibu

PERMOHONAN MAAF UNTUK IBU

Terniang termenung sendiri
dalam ruang hampa yang pengap
dalam ruang yang sangat sunyi
dalam suasana hati yang gundah gelisah

Disudut ruang terbesis cahaya lilin
memberikan penerangan diruang yang gelap
menyinari seluruh sudut ruang dalam hati
yang s'lalu terniang wajah yang dicinta

Wahai angin yang bertiup kencang diluar sana
sudikah engkau menyimpaikan isi hatiku
sebuah perasaan yang sudah lama ku pendam
yang tak pernah tersimpaikan dari mulutku yang kaku 
 
I B U .....
dalam do'a ku meminta maafmu
dalam tangis ku memohon ampunmu
dalam mimpi ku bersujud di kakimu
memohon ampun atas dosa dan keselahanku padamu . . .

 


Cinta seorang ibu

Ibu..
Dalam lelah ku bersandar dalam peluhmu
Pejamkan mata, membuka khayalan
Betapa tenang hati ini di pangkuanmu
Yang tak kenal lelah tuk menjadi tiang penyandar

            Ku menangis ketika ku bersedih
            Teteskan air mata yang mengalir di celah pipi
            Kau usapkan tanganmu di pipi ini
            Tuk menghilangkan air mata yang menetes di pipi

Pancaran kasihmu begitu putih terlihat
Seputih kapas yang suci dan wangi
Curahan cintamu begitu tulus terasa
Yang terukir indah di relung hati ini

will not let you cry for me ..
I love you mom ..

Tag : Puisi
0 Komentar untuk "Puisi Tentang Ibu"

Back To Top